Apa hubungannya kelistrikan dengan sel saraf??​

Berikut ini adalah pertanyaan dari MhmdAris pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa hubungannya kelistrikan dengan sel saraf??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelistrikan syaraf

Kecepatan impuls serat syaraf : serat syarat berdiameter besar, kemampuan menghantarkan impuls lebih cepat dari yang berdiameter kecil.

Serat syarat ada 2 type :

Bermyelin : Banyak terdapat pada manusia. Suatu insulator yang baik, kemampuan mengaliri listrik sangat rendah. Aliran sinyal dapat meloncat dari satu simpul ke simpul yang lain.Tanpa Myelin : Akson tanpa myelin diameter 1 mm mempunyai -50 m/s. Akson bermyelin diameter 1 μm mempunyai kecepatankecepetan 20 100 m/s.

Suatu saraf atau neuron membrane otot-otot pada keadaan istirahat (tidak adanya proses konduksi implus listrik), konsentrasi ion Na+ lebih banyak diluar sel dari pda di dalam sel, di dalam sel akan lebih negative dibandingkan dengan di luar sel. Apabila potensial diukur dengan galvanometer akan mencapai -90 m Volt, membrane sel ini disebut dalam keadaan polarisasi, dengan potensial membrane istirahat -90 m Volt.

smg membantu:)

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zaidanabila8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 Feb 21