Berikut ini adalah pertanyaan dari zhramlia01 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
chlorofluorocarbon atau CFC Adalah Zat yang dihasilkan oleh AC dan kulkas.
CFC dapat memecah Ozon (O³), Ozon adalah zat yang melindungi bumi dari sinar UV matahari
Konsekuensi dari pelepasan CFC ke udara adalah:
- Bumi semaquen panas.
- semakin banyak penderita kanker kulit karena sinar UV matahari.
- punahnya beberapa spesies tumbuhan dan hewan.
DLL
SEMOGA MEMBANTU :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kuduskretek14 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 24 Jun 21