Berikut ini adalah pertanyaan dari DesyRahma6873 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
" Hanyacatatann"
Antibodi dari ibu yang menembus plasenta dan dapat memberikan imunitas pada bayi yang baru lahir adalah Imunoglobulin G
Pembahasan
Imunitas adalah suatu kemampuan tubuh yg dapat mencegah infeksi dan menghancurkan patogen
Tipe imunitas ini ada 2
- imunitas alamiah
- imunitas adaptif
Tipe imumitas adaptif
terbagi menjadi 2 yaitu
- imunitas alamiah
- imunitas artifisial
Pada masing² imunitas tsb terbagi lagi menjadi 2 yaitu aktif dan pasif.
- Imunitas alamiah
aktif -> infeksi thd mikroba
pasif -> Antibodi ibu Ig A atau Ig G yg didapatkan bayi melalui plasenta dan juga asi .
Berarti antibodi dari ibu yang menembus plasenta dan dapat memberikan imunitas pada bayi yang baru lahir adalah Imunoglobulin G ( Ig G)
- Imunitas artifisial
aktif -> vaksinasi
pasif -> antiserum
Detail Jawaban
Mapel : biologi
Kelas :
Materi : Imunologi
Keywords : imunitas alamiah, imunitas artifisial
Kode soal : -
Kode kategorasi : -
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hanyacatatann dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Sep 22