bagaimana pengolahan minyak bumi dan kegunaan setiap fraksi.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwidasilva1 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana pengolahan minyak bumi dan kegunaan setiap fraksi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Gas

Kegunaan: bahan baku dari Liquid Petroleum Gas (LPG) yang biasa kita gunakan untuk kompor gas.

2. Nafta

Kegunaan: digunakan sebagai olefin (perengkah uap) dan pelarut non folar dalam proses industri.

3. Gasolin (Bensin)

Kegunaan: biasa digunakan sebagai bahan bakar sepeda motor, mobil, dan mesin-mesin ringan.

4. Minyak Tanah (Kerosin)

Kegunaan: banyak digunakan sebagai bahan bakar minyak lampu dan kompor minyak.

5. Solar (Diesel)

Kegunaan: digunakan sebagai bahan bakar mobil, alat berat, dan mesin-mesin berat.

6. Pelumas

Kegunaan: sebagai bahan pencegah keausan.

7. Parafin

Kegunaan: digunakan sebagai bahan baku lilin, korek api, dan teknologi pengawetan buah.

8. Residu

Kegunaan: digunakan sebagai aspal atau bahan baku dalam pembuatan jalan raya, bahan bakar boiler (mesin pembangkit uap)

Penjelasan:

semoga membantu^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lestarrii dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21