APA ITU PENCAK SILAT?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari SKYLOBBY pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

APA ITU PENCAK SILAT?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Menurut Boechori Ahmad

Menurut beliau pencak merupakan fitrah manusia untuk membela dirinya sendiri. Adapun silat menjadi sebuah unsur yang menghubungkan gerakan serta pikiran.

Menurut Hasan Habudin

Sedangkan menurut beliau, pencak merupakan seni bela diri yang diperagakan secara teratur, sementara silat sendiri merupakan inti sari dari pecak tidak dapat diperagakan. Pencak silat dalam suku Madura diartikan sebagai bergerak tanpa aturan sambil meloncak, dimana pemain berloncat kian kemari seperti kilat.

Menurut Soetardjonegoro

Adapun menurutnya, pencak adalah gerakan yang teratur menurut sistem, waktu, tempat dan iklim dengan selalu menjaga kehormatan masing-masing tanpa melukai perasaan. Sementara silat adalah gerakan yang berhubungan erat denngan rohani, sehinggga menghidup suburkan naluri, menggerakan hati nurani manusia, langsung menyerang kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Semoga Membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FatihArdyP dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21