Berikut ini adalah pertanyaan dari DdS12 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Langkah-langkah penting
a. Gunakan plastik bening atau transparan agar campuran tanah terkena sinar matahari.
b. Pastikan Anda menyayat atau mengupas lapisan dahan hingga menyentuh kambium dan bersihkan getah hingga kering.
c. Berikan beberapa lubang kecil pada plastik agar air dapat masuk.
Penjelasan:
Cara mencangkok pohon jambu
Teknik cara mencangkok pohon jambu atau cara mencangkok pohon jambu air tidak jauh berbeda dengan mencangkok pohon mangga. Berikut caranya:
a. Pilih ranting pohon jambu yang kokoh dengan diameter kurang lebih 2 cm dan panjang 50 cm.
b. Sayat secara melingkar dengan pisau atau cutter sepanjang 3 cm di bawah daun.
c. Bersihkan getah atau lendir yang menempel dan biarkan hingga mengering.
d. Bungkus bagian yang sudah dikupas dengan plastik bening dan isi dengan campuran tanah dan pupuk.
e. Pastikan Anda sudah membasahi tanah agar lembab namun jangan terlalu basah.
f. Lubangi plastik dengan lidi agar udara dapat masuk dan siram setiap hari agar tetap lembap.
Ketika sudah terlihat akar yang tumbuh, gergaji batang pohon tersebut dan pindahkan ke dalam pot dan letakkan di bawah sinar matahari.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh romibuller dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 16 Jul 21