kesan jika sel darah merah mamalia direndam dalam larutan sukrosa

Berikut ini adalah pertanyaan dari batrisyiahasni274 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kesan jika sel darah merah mamalia direndam dalam larutan sukrosa tepu? bagaimana ianya terjadi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sel darah akan mengkerut. Keadaan ini di sebut krenasi

Penjelasan:

Sukrosa termasuk larutan hipertonis (kental) dibandingkan kadar larutan dalam sel (bersifat hipotonis : encer). Hal ini memicu osmosis (perpindahan air dari hipotonis ke hipertonis). Sehingga air dalam sel akan berpindah keluar. Jika air terus berpindah keluar , maka sel akan mengkerut (krenasi)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nuris99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21