Berikut ini adalah pertanyaan dari deeznut00182 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sama seperti manusia dan hewan, tumbuhan juga memiliki reproduksi.
Reproduksi tumbuhan adalah proses di mana tumbuhan memperoleh organisme baru yang sesuai induknya.
Dilansir Encyclopaedia Britannica (2015), seperti pada hewan hasil akhir reproduksi tumbuhan adalah kelanjutan dari spesies tertentu.
Reproduksi pada tumbuhan bisa asektual atau seksual. Reproduksi aseksual melibatkan berbagai metode yang sangat berbeda untuk menghasilkan tumbuhan baru yang identik.
Tumbuhan monokotil:
Tumbuhan monokotil merupakan tumbuhan yang memiliki biji tunggal tidak terbelah atau hanya berkeping satu.
Dilanjir Encyclopaedia Britannica (2015), monokotil salah satu dari kelompok besar tanaman berbunga.
Ada sekitar 60.000 spesies monokotil termasuk rumput sejati dan anggrek. Sebagian besar dari mereka dibedakan oleh keberadaan satu daun biji dalam embrio yang terkandung dalam biji.
Penjelasan:
semoga membantu ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lisasukoharjo20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Dec 21