Berikut ini adalah pertanyaan dari follownantidfolback pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
9. Buatlah bagian argumentasi pendukung berdasarkan teks di atas!
10. Buatlah bagian argumentasi penentang berdasarkan teks di atas!
tolong dibantu ya kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
8. Struktur tekstersebut disebutPernyataan umum.
Penjelasan:
8. Pernyataan umum biasanya menjelaskan mengenai suatu topik maupun peristiwa yang dibahas secara umum dan biasanya berupa pengantar dan penjelasan singkat.
9. Kebijakan full day school dilakukan demi menjaga rantai penularan pandemi virus Covid-19 yang tengah berlangsung. Apalagi dengan kondisi anak-anak sekolah yang lebih rentan terhadap penularan virus mengharuskan kebijakan tersebut diberlakukan. Hal ini demi menjaga dan melindungi kesehatan anak sekolah dari virus berbahaya tersebut.
Penjelasan: Argumentasi pendukung disebut juga justifikasi atau penguatan argumen.
10. Kebijakan full day school mengakibatkan proses belajar-mengajar terganggu dan tidak maksimal. Hal ini dikarenakan pengawan dari pengajar terhadap murid tidak dapat dilakukan dengan maksimal. Para murid cenderung hanya bermain laptop atau handphone daripada belajar. Apalagi sulitnya akses internet di daerah yang cakupan sinyalnya lemah.
Penjelasan: Argumentasi penentang atau biasa disebut kontra merupakan respon tidak setuju terhadap suatu permasalahan atau kejadian yang sedang dibahas.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang argumentasi pada
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MTRivaldi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 29 Apr 22