Jelaskanlah bagaimana keterkaitan antara 3 sistem organ, yaitu sistem pencernaan,

Berikut ini adalah pertanyaan dari gracemiseri09 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskanlah bagaimana keterkaitan antara 3 sistem organ, yaitu sistem pencernaan, sistem respirasi dan sistem reproduksi!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hubungan ketiga sistem ini dalam tubuh manusia sangatlah erat.                                 Sistem pernafasan adalah proses pertukaran oksigen dengan karbon dioksida, dan oksigen yang dibutuhkan tubuh akan diangkut oleh darah dan dipompa ke seluruh tubuh oleh jantung, proses ini disebut sistem peredaran darah. Sistem peredaran manusia dibagi 2, yaitu:

 -Sistem peredaran kecil (jantung - paru-paru)

 -Sistem peredaran besar (jantung - seluruh tubuh)

Sedangkan sistem pencernaan adalah proses mencerna makanan yang dimakan, makanan yang kita makan akan diserap nutrisinya yang akan diperlukan tubuh. Dan nutrisi makanan tersebut juga diangkut oleh darah dan diedarkan ke seluruh tubuh oleh sistem peredaran darah. Maksud dari penjelasan diatas peredaran darah adalah jalan atau jalur diedarkannya oksigen dan nutrisi makanan yang dibutuhkan manusia.

hubungan antara sistem pencernaan, pernapasan, dan peredaran darah adalah ketiga sistem ini termasuk dalam sistem transportasi. dimana ke 3 sistem ini saling bersinambung dalam tubuh manusia, sebagaimana kita ketahui sistem pernafasan adalah menghirup oksigen dan mengeluarkan karbon dioksia, sistem pencernaan berhubungan dengan cara pengolaan makanan didalam tubuh kita, peredaan darah berrhubungan dengan darah

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arintajuliabuwanasap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Jul 21