apa arti Transpritasi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari elisabethmote2009 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa arti Transpritasi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Arti transpirasi adalah bentuk penguapan dari tumbuhan. Tumbuhan melakukan transpirasi melalui stomata, lentisel atau lubang kutikula yang ada dipermukaan. Transpirasi merupakan bagian dari daur air. Daur air atau siklus hidrologi menjaga jumlah air di bumi tetap dan tidak berkurang. Tahapan mengenai daur air dijelaskan pada pembahasan berikut.

Pembahasan

Daur air dapat menjaga kondisi air di bumi karena terjadi secara terus-menerus dan berkesinambungan. Melalui daur air, air kotor dapat digunakan kembali. Walaupun terdapat perubahan dengan iklim maupun cuaca, namun melalui siklus hidrologi jumlah air di bumi akan tetap hanya mengalami perubahan wujud dan tempat. Siklus air tidak pernah berhenti dari lapisan atmosfer turun ke bumi dan kembali lagi ke atmosfer melalui tahapan-tahapannya.  

Mekanisme daur air sebagai berikut:  

1. Evaporasi

   Adalah peristiwa penguapan yang bukan dari makhluk hidup.

   Evaporasi terjadi saat air yang ada di permukaan bumi menguap karena adanya energi panas dari matahari. Air dalam bentuk cair dari beragam sumber air (seperti laut, danau,sungai, tanah, dan lain sebagainya) berubah menjadi uap air dan naik ke atas lapisan atmosfer.

   Semakin besar energi panas matahari yang sampai ke permukaan bumi, maka laju eveporasi juga akan semakin besar.

SEMOGA BERMANFAAT

#BelajarBarengBrainly

Jawaban:Bentuk penguapan dari Tumbuhan.Penjelasan:pelenyapan uap air dr permukaan daun tumbuhan melalui proses biokimia dan nonkimia (n Tan)semoga membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arifkaputri521 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21