Berikut ini adalah pertanyaan dari agustinalangina2 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
© Rumus
Anomali Air
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:Anomali Air adalah sifat pemuaian air yang tidak teratur, yaitu diatas suhu 4 ⁰ C air memuai jika dipanaskan seperti dengan zat-zat lainnya, tetepi diantara 0 ⁰ C dan 4 ⁰ C air justru menyusut jika di panaskan. Zat lain yang memiliki sifat Anomali Air adalah Prafin dan bismuth. Akibat Anamoli Air, maka air memiliki volume paling kecil pada suhu 4 ⁰ C atau massa jenis paling besar pada suhu 4 ⁰ C.
Penjelasan: terima kasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ptrahadian09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 Aug 21