Berikut ini adalah pertanyaan dari amandaalvira40 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
silakan jawab
no copas
copas n ngasal? report
jelaskan tentang sel, jaringan!
sebutkan bagian² sel dan jaringan tubuh manusia beserta fungsinya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.MEMBRAN SEL. Fungsi Membran Sel Adalah Memperkokoh Sel, Mencegah Supaya Sel Tak Pecah, Menjaga Komponen Sel Agar Senantiasa Terisolasi Dari Lingkungan Luar, Sebagai Reseptor Rasangsangan Dari Luar, Sebagai Tempat Terjadinya Pertukaran Zat.
2. SITOPLASMA. Fungsinya Menyokong Struktur Dalam Atau Internal Sel, Berperan Dalam Pergerakan Organel, Sebagai Penyimpan Berbagai Nutrisi, Sebagai Tempat Berlangsungnya Berbagai Rekasi Selular Yang Penting Dan Lain Lain.
3. NUKLEUS. Fungsi Utamanya Adalah Sebagai Penjaga Integritas Gen Serta Mengontrol Aktifitas Sel.
4. MITOKONDRIA. Fungsinya Adalah Sebagai Tempat Berlangsungnya Respirasi Sel, Metabolisme Asam Lemak, Hemostatis Kalsium, Biosintesis Pirimidinia, Penghasil Energi Dalam Bentuk ATP Dan Lain Lain
5. RIBOSOM. Fungsi Utamanya Adalah Untuk Mensintesis Protein.
6. RETIKULUM ENDOPLASMA. Fungsinya Sebagai Tempat Menyimpan Kalsium, Memodifikasi Protein, Mensintesis Lemak Dan Protein, Detoksifikasi, Transportasi Molekul Dan Bagian Sel.
7. BADAN GOLGI. Fungsinya Adalah Untuk Membentuk Vasikula Sekresi, Membentuk Membrena Plasma, Membentuk Dinding Sel Pada Tumbuhan, Tempat Berlangsungnya Modifikasi Protein, Berperan Menyortis Serta Memaket Moloket Dalam Sekresi Sel, Membentuk Lisosom, Sebagai Transport Lipid, Membentuk Akrosom.
8. LISOSOM. Fungsi Utama Dari Lisosom Yakni Endositosis, Autifagi Dan Fagositosis
9. PERIKISOM. Fungsinya Adalah Ikut Berperan Dalam Metabolisme Lipid, Melakukan Reaksi Oksidasi Agar Asam Lemak Dan Amino Pecah Serta Berperan Dalam Proses Detiksifikasi Zat Kimia.
10. MIKROFILAMEN. Fungsinya Adalah Untuk Membentuk Jaringan Pada Berbagai Tempat Di Dalam Sel.
Penjelasan:
Maaf Ya Kalo Salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SiddGam013 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Aug 21