pada tabel perubahan wujud dan contohnya yang tepat adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari vannyarysta8108 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada tabel perubahan wujud dan contohnya yang tepat adalah​
pada tabel perubahan wujud dan contohnya yang tepat adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. 4 - P, 1 - R

Penjelasan:

Mengembun disebabkan oleh gas di udara yg mendingin sehingga pada saat kita menyentuh suatu benda yg terembun akan terasa basah.

Itulah mengapa tumbuhan dedaunan terasa basah padahal disore hari tidak hujan sama sekali,

ataupun gelas yg di isi air dingin terasa basah di dinding kaca gelas,

ataupun gelas kaca yg dimasukkan dalam kulkas terasa basah pada dinding kaca gelasnya,

ataupun es batu dalam plastik yg dimasukkan dalam freezer truk terasa basah di dinding plastiknya,

ataupun es krim yg dimasukkan ke dalam freezer terasa basah di dinding plastiknya,

ataupun minuman2 yg dimasukkan ke dalam kulkas terasa basah di dinding plastik atau di dinding kaca botolnya,

ataupun makanan kemasan yg dimasukkan ke dalam kulkas atau freezer terasa basah di dinding plastiknya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Khairtzar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21