Jaringan tumbuhan yang digunakan sebagai kayu bangunan adalah ….

Berikut ini adalah pertanyaan dari astroucnt pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jaringan tumbuhan yang digunakan sebagai kayu bangunan adalah ….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bagian tumbuhan yang banyak manusia sebagai bahan bangunan adalah batang. Batang yang dapat digunakan sebagai bahan bangunan harus berukuran besar dan memiliki kayu yang keras seperti batang jati, batang kelapa, batang bambu dan lain sebagainya.

Penjelasan:

Batang memiliki beberapa fungsi antara lain:

untuk penyokong tubuh tumbuhan

mengangkut zat makanan ke seluruh tubuh tumbuhan

mengangkut air dan mineral dari akar ke daun, serta zat makanan hasil fotosintesis ke seluruh bagian tubuh

alat respirasi atau alat pernafasan melalui lentisel

menghubungkan daun dengan akar

tempat melekatnya daun, atau tangkai bunga atau tangkai buah

sebagai tempat cadangan makanan, misalnya pada tanaman sagu

alat perkembangbiakan vegetatif buatan misalnya stek batang pada tanaman mawar

Pelajari lebih lanjut tentang batang di: yomemimo.com/tugas/6836454.

Kayu jati yang telah tua memiliki kualitas yang bagus, keras dan tahan lama serta tahan terhadap kutu maupun jamur. Serat kayu jati sangat halus dan kokoh. Namun harga kayu jati relative mahal karena untuk mendapatkan kayu jati dengan kualitas terbaik harus memotong pohon jati yang usia puluhan hingga ratusan tahun. Kayu jati dapat dijadikan sebagai bahan bangunan misalnya rangka atap, gebyok ukir, kusen, pintu, jendela serta berbagai benda di dalam rumah berupa kursi, meja, lemari dan berbagai macam hiasan misalnya pajangan meja dan alat masak seperti centong nasi dan lainnya.

Pelajati lebih lanjut tentang tumbuhan jati di: yomemimo.com/tugas/21100922.

Kayu kelapa juga dapat difungsikan sama seperti kayu jati sebagai bahan bangunan, dibuat berbagai benda dalam rumah, hiasan serta alat masak. Serat kayu kelapa lebih kasar dan tidak sekeras atau sekokoh kayu jati. Namun narganya lebih murah disbanding kayu jati.

Tanaman bambu dapat dijadikan bahan bangunan misalnya saung, berbagai kerajinan berupa kursi, meja, dan berbagai macam benda seni misalnya alat musik.

Pelajari lebih lanjut tentang benda dari kayu di: yomemimo.com/tugas/5932590.

Detil jawaban

Kelas: 8

Mapel: biologi

Bab: struktur dan fungsi jaringan tumbuhan

Kode: 8.4.6

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syafrizal2807 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Feb 22