Apa Itu Selat & Danau?

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa Itu Selat & Danau?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Selat :selat adalah sebuah

wilayah perairan yang relatif sempit yang menghubungkan dua bagian perairan yang lebih besar, dan karenanya pula biasanya terletak di antara dua permukaan daratan.

Danau : Danau adalah suatu masa air yang menempati daerah cekungan yang luas (tidak seluas lautan) dan dikelilingi oleh daratan. Danau ada yang airnya tawar dan ada yang airnya asin. Danau berair asin umumnya terdapat di daerah beriklimarid (kering) karena aktivitas penguapan yang terjadi sangat besar, sedangkan penambahan airnya tidak terlalu banyak. Contoh danau laut mati di Israel dan danau Laut Kaspia.

Penjelasan:

maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dinda5078 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22