Jelaskan langkah-langkah untuk menyimpan file dengan format JPG dalam program

Berikut ini adalah pertanyaan dari yabegitulah86 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan langkah-langkah untuk menyimpan file dengan format JPG dalam program Adobe Photoshop ​
Jelaskan langkah-langkah untuk menyimpan file dengan format JPG dalam program Adobe Photoshop ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Buka Photoshop yang ada di komputer anda.
  2. Selanjutnya buka file PSD yang sudah anda buat sebelumnya atau bagi yang belum punya file PSD, silahkan membuat projek baru dengan memilih menu file dan pilih new.
  3. Setelah File terbuka selanjutnya anda pilih menu File >> Save As… >> masukan nama file >> dan karena kita ingin menyimpannya dalam format jpg maka ganti Save as Type menjadi JPG.
  4. Tentukan dimana anda menyimpan filenya, dan jika sudah lalu klik save.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FahmiDx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22