Berikut ini adalah pertanyaan dari H4ma17aa pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Bu ijah mempunyai persediaan buku tulis 162 buku.ia membeli lagi 15 ikat buku tulis, setiap ikat berisi 18 buku tulis.buku tersebut dibagikan kepada 24 anak panti asuhan.jika setiap anak memperoleh buku tulis sama banyak, berapa banyak buku tulis yang diterima anak?pakai cara nya ya
jgn asal jawab
jgn asal jawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Operasi hitung bilangan cacah :
162 buku + (15 ikat x 18 buku) : 24 anak
= 162 buku + 270 buku : 24 anak
= 432 buku : 24 anak
= 18 buku
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh orgilblabla dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Dec 21