Status sosial yang didapatkan seseorang karena hasil usahanya sendiri, misalnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari shelanaz pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Status sosial yang didapatkan seseorang karena hasil usahanya sendiri, misalnya Raffi Ahmad, belajar les drama, piano, bahasa inggris dan drama, kemudian dia menjadi model, artis dari honor 50 ribu sekali manggung kini dia jadi artis terkaya di Indonesia disebut ….A. social role
B. achieved status
C. intersected social structure
D. ascribed status
E. assigned status ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Archieved status

_____________________________

Penjelasan:

Archieved status → status sosial yang didapat berdasarkan usaha sendiri

Ascribed status → status sosial karena faktor keturunan

Assigned status → status sosial yang didapat berdasarkan jasa orang tersebut

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Eosforus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22