1. Salah satu ciri kehidupan masyarakat berburu dan meramu tingkat

Berikut ini adalah pertanyaan dari masfufahyupida0608 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Salah satu ciri kehidupan masyarakat berburu dan meramu tingkat awal adalah kebutuhan makanan tergantung pada alam. Cara mencari makanan tersebut disebut dengan....A. Nomaden
B. Flake
C. Sedenten
D. Food Gathering
E. Primus inter pares

2. Ahli yang pada tahun 1928 - 1931 mengadakan penelitian pertama mengenai abris sous roche di Gua Lawa, Sampung Ponorogo, Jawa Timur adalah....
A. Roder
B. Galis
C. Van Heine Geldern
D. Van Heekern
E. Van Stein Callenfels

3. Hal terpenting pada jaman tersier adalah....
A. Munculnya jenis hewan primata seperti kera
B. Adanya masa glasial
C. Adanya masa interglasial
D. Dinosaurus mengalami kepunahan
E. Adanya perubahan kondisi bumi yang memunculkan pulau baru

4. Sebagian wilayah Indonesia yang ada di kepulauan Indonesia merupakan titik temu diantara tiga lempeng yaitu....
A. Lempeng Mediterania, lempeng Pasifik, dan lempeng Eurasia.
B. Lempeng Indo Australia di selatan, lempeng Eurasia di utara, dan lempeng Pasifik di timur.
C. Lempeng Pasifik, lempeng Indo Australia, dan lempeng Australia.
D. Lempeng Eurasia, lempeng Australia, dan lempeng Pasifik.
E. Lempeng Mediterania, lempeng Eurasia, dan lempeng Pasifik.



Tolong Bantu Jawab Ya.....
#NO NGASAL​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.A

2.E

3.A

4.B

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh okristasibarani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jan 22