klasifikasikanlah tumbuhan dan hewan di bawah ini menggunakan urutan takson

Berikut ini adalah pertanyaan dari soniahasmita pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Klasifikasikanlah tumbuhan dan hewan di bawah ini menggunakan urutan takson yang benar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pertanyaan:

Klasifikasikanlah tumbuhan dan hewan di bawah ini menggunakan urutan takson yang benar! 

Padi Ayam 

Pembahasan:

Klasifikasi makhluk hidup merupakan suatu cara  memilah dari mengelompokkan makhluk hidup menjadi golongan atau unit tertentu yang disebut takson. Urutan takson tertinggi dan terendah hewan tumbuhan yaitu kingdom, divisio/ filum, kelas, ordo, famili, genus dan spesies.

Klasifikasi padi yaitu:

Kingdom  : Plantae

Devisio    : Angiospermae

Kelas       : Liliopsida

Ordo        : Poales

Famili      : Poaceae

Genus     : Oryza

Spesies   : Oryza sativa

Klasifikasi ayam yaitu:

Kingdom:   

AnimaliaFillum     :    Chordata

Kelas      :    Aves

Subkelas:    Neornithes

Ordo :    Galliformes

Genus    :    Gallus

Spesies  :    Gallus Domesticus

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zakiaryanto799 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Mar 22