air danau adalah?mohon dijawab yak​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jovitafellicia89 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Air danau adalah?
mohon dijawab yak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Danau adalah sejumlah air tawar atau air asin yang terakumulasi (terkumpul), di suatu tempat yang cukup luas dan berbentuk lingkaran atau lainnya.

Sumber air danau dapat berasal dari berbagai sumber, antara lain: Air sungai yang mengalir ke dalam basin dan sebagai inflow. Air yang berasal dari hasil pencairan salju dan es/gletser. Air hujan yang tertangkap langsung oleh basin danau tersebut.

{\small{\ \: {\sf{\pink{❁❃❁❃❁❃❁❃❁❃❁❃❁❃❁❃❁❃❁❃}}}}}

Penjelasan:

Semoga Membantu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thegrills89 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 24 Jul 22