cara adaptasi ikan air tawar terhadap lingkungannya adalah dengan cara

Berikut ini adalah pertanyaan dari Afifahfariha7040 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Cara adaptasi ikan air tawar terhadap lingkungannya adalah dengan cara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

cara adaptasi ikan yg hidup di air tawar (berkadar garam rendah) :

1. cenderung menyerap air dari lingkungannya dgn cara osmosis

2. insang ikan air tawar secara aktif memasukkan garam dari lingkungan ke dlm tubuh

3. ginjal akan memompa keluar kelebihan air sbg urin

4. ginjal mempunyai glomeruli dlm jumlah banyak dgn diameter besar

5. dinding tubuli ginjal bersifat impermeabel

6. urin yg dihasilkan mengandung konsentrasi air yg tinggi(encer)

bahasa ku sendiri aaaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yona321 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 Aug 22