Keindahan Langit Senja Matahari merupakan pusat tata surya yang memancarkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rohmakacaribu pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Keindahan Langit Senja Matahari merupakan pusat tata surya yang memancarkan cahaya sendiri atau bisa disebut sebagai bintang. Mengapa langit berwarna jingga saat matahari terbit ataupun tenggelam? Hal itu karena saat terbit dan tenggelam, matahari berada dalam posisi rendah di cakrawala. Pada saat terbit atau terbenam, cahaya matahari harus melewati lebih banyak atmosfer dan saat menghantam atmosfer, cahaya matahari akan terurai. Peristiwa tersebut memengaruhi spektrum cahaya berwarna biru sehingga yang tersisa adalah bagian spektrum berwarna merah dan kuning. Penghamburan cahaya juga bergantung pada debu, asap, dan partikel lain yang berada di udara. Cahaya matahari yang bersinar di bagian bawah awan yang lebih tinggi juga merefleksikan kemball warna oranye dan merah yang membuat langit tampak seperti terbakar. Apakah yang menyebabkan langit sore terkadang masih terang? Hal ini karena sumbu rotasi Bumi miring 23,5 derajat Lintang Selatan dan saat tersebut Bumi dalam perjalanannya menuju khatulistiwa lewat gerak semu tahunannya. Indonesia yang berada di khatulistiwa mengalami siang lebih lama daripada malam. Sementara itu, di wilayah utara Bumi, seperti Lingkar Arktik, matahari tidak akan terbit.pertanyaan
1.apa isi teks tersebut ?
2.tulislah Kalimat yang berisi informasi penting dari teks tersebut !


pliss jawab besok kumpul ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Keindahan Langit Senja Matahari

2. Keindahan Langit Senja Matahari merupakan pusat tata surya yang memancarkan cahaya sendiri atau bisa disebut sebagai bintang. Pada saat terbit atau terbenam, cahaya matahari harus melewati lebih banyak atmosfer dan saat menghantam atmosfer, cahaya matahari akan terurai. Peristiwa tersebut memengaruhi spektrum cahaya berwarna biru sehingga yang tersisa adalah bagian spektrum berwarna merah dan kuning.

Penjelasan:

semoga membantu dan maaf kalau salah yaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh uwoniee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22