Sebutkan SDA (Hutan, laut, sungai, pantai, gunung) beserta cara melestarikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hashifah2012 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan SDA (Hutan, laut, sungai, pantai, gunung) beserta cara melestarikan dan manfaatnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

hutan sumber daya = kayu jati, getah pohon damar

manfaatnya adalah sebagai bahan bangunan, furniture, meubel dan sebagainya. ...

getah pohon damar, manfaatnya sebagai bahan baku pembuatan obat, sebagai bahan bakar lampu juga sebagai bahan pewarna yang alami.

laut sumber daya = ikan, terumbu karang

Garam berasal dari laut yang mengering danmenyisakan butiran-butiran kristal garam. Garam dimanfaatkan sebagai bumbu masakan dan berbagai manfaat untuk kesehatan lainnya.

Ikan salah satu makhluk hidup yang ada di laut merupakan sumber protein bagi manusia.

Terumbu karang tumbuhan laut yang berfungsi sebagai rumah bagi ikan-ian dan mampu menghasilkan oksigen yang berasal dari fotosintetsis.space

sungai sumber daya = air

air bisa menjadi listrik, PLTA (pembangkit listrik tenaga air)

pantai = garam

Garam berasal dari laut yang mengering danmenyisakan butiran-butiran kristal garam. Garam dimanfaatkan sebagai bumbu masakan dan berbagai manfaat untuk kesehatan lainnya.

gunung = pertambangan batu kapur dan batu belerang

manfaat batu kapur bahan dasar membuat semen, meningkatkan ph tanah, dan membasmi hama

manfaat belerang komponen produksi pupuk, campuran bahan pewarna, dan produksi asam sulfat

cara melestarikan nya

kayu jati = Menjaga wilayah hutan dengan tidak melakukan pembalakan liar.

Menanam kembali pohon yang telah ditebang dengan reboisasi.

Menjaga tanaman dengan prosedur yang benar.

Membuat hutan yang khusus untuk menanami pohon jati agar dapat digunakan untuk berbagai keperluan ekonomi.

getah pohon damar = menjaga pohon damar agar tidak punah.

melakukan reboisasi disekitar hutan pohon damar.

kalau perlu mendirikan cagar alam, agar pohon damar tetap lestari.

ikan = Tidak membuang sampah sembarangan. ...

Tidak membuang limbah pabrik ke laut.

Tidak memakai pukat harimau atau bom dalam menjaring ikan. ...

Tidak membuang sampah di pantai. ...

Tidak menyentuh terumbu karang saat sedang menyelam di laut.

Tidak membunuh hewan yang terancam punah di laut.

terumbu karang = Menjaga kebersihan sungai dan pesisir pantai. ...

Mencegah terjadinya erosi. ...

Menangkap ikan tanpa merusak karang. ...

Tidak mengambil karang dan terumbu karang. ...

Pengenalan karang dan terumbu karang sejak dini. ...

Sosialisasi fungsi dan manfaat terumbu karang.

air = tidak membuang sampah di sungai atau saluran air.

melakukan kegiatan penghijuan atau penanaman pohon yang dapat berfungsi sebagai penahan dan penyimpan air.

menggunakan air sesuai kebutuhan.

garam = tidak berlebihan saat membuat garam

batu kapur = tidak menambang batu kapur secara berlebihan

batu belerang = memanfaatkan belerang secara bijaksana dan tidak berlebihan mengembangkan bahan pemanfaatan alternatif

semoga membantu, maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arlinee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22