33. Perhatikan gambar berikut. Seorang siswa melakukan percobaan dengan menyiapkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari arlianitaanita484 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

33. Perhatikan gambar berikut. Seorang siswa melakukan percobaan dengan menyiapkan balon, botol berisi air, bongkahan es, dan baskom. Ia meniup balon tersebut dan meletakkannya pada mulut botol. Setelah itu, ia meletakkan botol tersebut pada baskom yang berisi bongkahan es. Berdasarkan percobaan tersebut, hal yang akan terjadi pada balon adalah . . . . Hal itu dapat terjadi karena​
33. Perhatikan gambar berikut. Seorang siswa melakukan percobaan dengan menyiapkan balon, botol berisi air, bongkahan es, dan baskom. Ia meniup balon tersebut dan meletakkannya pada mulut botol. Setelah itu, ia meletakkan botol tersebut pada baskom yang berisi bongkahan es. Berdasarkan percobaan tersebut, hal yang akan terjadi pada balon adalah . . . . Hal itu dapat terjadi karena​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Balon akan mengalami penyusutan‚ karena bongkahan es yang menurunkan suhu akan menurunkan tekanan udara yang berada pada balon akibatnya balon dapat menyusut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Randomo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 24 Feb 23