29. Wulan bersama teman-temannya sedang bermain di taman. Di taman

Berikut ini adalah pertanyaan dari nayashaquille5309 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

29. Wulan bersama teman-temannya sedang bermain di taman. Di taman tersebutterdapat banyak pohon yang rindang dan berbagai jenis bunga. Selain itu, terdapat
kupu-kupu yang beterbangan di antara bunga-bunga. Sesekali kupu-kupu tersebut
hinggap di bunga. Terdengar pula kicauan burung yang nyaring. Bagaimana kedua
hewan tersebut berkembang biak? Apakah perkembangbiakannya berbeda? Jelaskan
alasanmu?
Soat ROIS​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kedua hewan tersebut sama sama berkembang biak dengan cara bertelur.

perbedaan perkembang biakannya adalah, kupu kupu bertelur kemudian menetas menjadi ulat atau larva kupu-kupu, sedangkan pada burung, ovum dan sperma akan mengalami fertilisasi internal, kemudian zigot akan tumbuh dan berkembang di dalam cangkang yang keras. Setelah telur dikeluarkan dari tubuh induknya, telur akan dierami oleh induknya selama beberapa waktu kemudian menetas.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikansemaput dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Nov 22