Berikut ini adalah pertanyaan dari aldebaranichch pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Pankreas yang sehat akan memproduksi enzim dan hormon dalam jumlah dan waktu yang tepat ketika kita makan. Namun, jika fungsi pankreas terganggu, kelenjar ini tidak akan mampu memproduksi enzim pencernaan dan hormon insulin secara optimal.Kekurangan hormon insulin dapat menyebabkan penyakit diabetes. Gula darah tidak bisa dibakar menjadi tenaga sehingga meracuni darah dan merendam organ tubuh yang sehat. Diabetes adalah penyakit yang memengaruhi hampir semua organ tubuh, termasuk jantung, pembuluh darah, mata, ginjal, hingga saraf dan gigi. Maka, tidak heran jika penyakit komplikasi akibat diabetes melitus juga bisa menyerang berbagai organ tersebut.
PAKE PENJELASAN OR REPORT
Berdasarkan bacaan diatas, penyebab penyakit diabetes adalah….
A
Pankreas tidak memproduksi enzim amilase
B
Pankreas tidak memproduksi enzim insulin secara optimal
C
Pankreas tidak memproduksi enzim lipase
D
Pankreas tidak memproduksi enzim tripsin
PAKE PENJELASAN OR REPORT
Berdasarkan bacaan diatas, penyebab penyakit diabetes adalah….
A
Pankreas tidak memproduksi enzim amilase
B
Pankreas tidak memproduksi enzim insulin secara optimal
C
Pankreas tidak memproduksi enzim lipase
D
Pankreas tidak memproduksi enzim tripsin
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
:
yyaitu B. Pankreas tidak memproduksi enzim insulin secara optimal. Karena terdapat bacaan "kekurangankekurangankekurangan hormon insulin dapat menyebabkan penyakit diabetes.
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fikraraiassyfa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 11 Jul 22