fungsi bagian termos yang ditunjukkan pada nomor 7 adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilanara317 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Fungsi bagian termos yang ditunjukkan pada nomor 7 adalah​
fungsi bagian termos yang ditunjukkan pada nomor 7 adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Termos merupakan alat untuk menyimpan air agar tetap dalam kondisi panas/dingin. Berikut bagian-bagian termos sesuai yang ditunjuk pada gambar :

  1. Tutup sumbat termos
  2. Dinding kaca dalam
  3. Dinding kaca luar
  4. Air
  5. Ruang hampa (vacum)
  6. Dinding pelindung kaca
  7. Karet penahan kaca

Pembahasan :

Termos merupakan suatu wadah yang digunakan sebagai tempat penyimpanan air atau makanan dan mampu mempertahankan suhunya agar tidak naik atau turun secara cepat. Termos pertama kali diciptakan pada tahun 1900-an oleh James Dewar.

Pemakaian termos menggunakan prinsip ruang vakum untuk mempertahankan suhu. Berikut adalah struktur termos secara umum beserta fungsinya :

  • Tutup sumbat termos --> Tutup berperan untuk mempertahankan suhu agar tidak keluar melalui lubang atas sekaligus melindungi isi termos agar tidak tumpah.
  • Dinding kaca dalam --> Kaca dalam berperan sebagai alat untuk memantulkan suhu yang keluar agar tetap berada di dalam termos.
  • Dinding kaca luar --> Kaca luar pada termos berperan memantulkan suhu yang berasal dari luar termos agar tidak masuk ke dalam.
  • Ruang hampa (vacum) --> ruang vakum berfungsi sebagai alat untuk mengisolasi suhu di mana ruang vakum mencegah suhu mengalir dari luar ke dalam atau sebaliknya (Baik secara konveksi, kunduksi atau radiasi), sehingga suhu dalam termos tetap terjaga.
  • Dinding pelindung kaca --> Berfungsi sebagai pelindung bagi kaca agar tidak berubah posisi dan tetap pada tempatnya sekaligus mempermudah penggunaan termos itu sendiri.
  • Karet penahan kaca --> Berfungsi sebagai penyangga sekaligus menjaga posisi kaca dan bagian dalam termos agar tidak berubah.

Pelajari lebih lanjut :

Detail jawaban :

Mapel : Fisika (IPA)

Kelas : VII

Bab : Suhu, pemuaian & kalor

Kode : 7.6.7

#SolusiBrainlyCommunity

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jn245 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Sep 22