Berikut ini adalah pertanyaan dari puncakpato33 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Singa dan Domba adalah contoh hewan yang melakukan adaptasi Morfologi
penjelasan :
Adaptasi Morfologi merupakan adaptasi yang dilakukan hewan dengan mengubah bentuk tubuhnya
Adaptasi Morfologi ini dapat dilihat secara jelas, karena perubahan bentuknya terdapat pada bagian kaki, badan ataupun kepalanya
Contoh :
A. Domba
Domba memiliki tanduk dibagian atas kepalanya. Fungsi dari tanduk tsb untuk melindungi diri dari musuhnya
B. Singa
Singa memiliki bentuk kuku yang tajam dan panjang. letak kuku tsb ada di keempat kakinya
kuku singa memiliki berbagai fungsi, antara lain untuk mencengkram musuh dan mengoyak makanan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nyyifa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Dec 22