Berikut ini adalah pertanyaan dari ammarhasyimarla18 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Planet adalah benda angkasa yang tidak memancarkan cahaya sendiri dan beredar mengelilingi matahari. Karakteristik yang perlu diketahui tentang planet yaitu:
- Planet tidak memiliki cahaya sendiri
- Planet tidak berkelap-kelip
- Planet terlihat seperti piringan atau cakram
- Lintasan planet berupa bidang elips
- Planet mengelilingi matahari dengan arah yang sama
- Planet pada umumnya memiliki satelit
2. Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahaya yang disebabkan oleh reaksi fusi nuklir yang menghasilkan energi yang terjadi intinya. Perlu diperhatikan bahwa 'bintang semu' bukanlah bintang, tetapi planet yang memantulkan cahaya dari bintang lain dan terlihat bercahaya di langit seperti sebuah bintang.
3. Komet adalah benda langit yang diliputi oleh kabut tipis panjang dan menyerupai ekor. Komet sering disebut Bintang Berekor atau Lintang Kemukus. Komet terdiri atas inti, koma dan ekor. Komet beredar mengelilingi matahari dengan lintasan berbentuk parabola atau hiperbola.
4. Asteroid, disebut juga planet minor atau planetoid, adalah benda berukuran lebih kecil daripada planet, tetapi lebih besar daripada meteoroid, umumnya terdapat di bagian dalam Tata Surya. Asteroid berbeda dengan komet dari penampakan visualnya. Komet menampakkan koma sementara asteroid tidak.
Penjelasan:
maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kristiansihombing03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 09 Aug 22