Berikut ini adalah pertanyaan dari uminurbainah pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Campuran adalah suatu materi yang terdiri dari dua zat atau lebih dan masih mempunyai sifat asalnya. Contoh campuran adalah udara, batuan, sungai, paduan logam, air sungai, garam beryodium, susu cokelat, teh manis, kopi dan lain-lain.
2.Campuran homogen adalah campuran yang tidak dapat dibedakan antara zat-zat yang tercampur di dalamnya. Contoh campuran homogen adalah larutan. Campuran heterogen terjadi karena zat yang tidak dapat tercampur satu dengan lain secara sempurna, sehingga dapat dikenali zat penyusunnya.
3. Campuran Homogen
•larutan gula
•larutan garam
•larutan pewarna
•campuran gas di udara
•larutan karbol
•larutan deterjen
•larutan sabun air
•larutan pemutih
•larutan alkohol
•larutan air teh
4. Zat campuran heterogen adalah bentuk campuran antara dua zat atau lebih namun zat-zat penyusunnya tersebut masih bisa dibedakan secara mudah komponennya dengan jelas.
•air dengan pasir
•air dengan batu
•air dengan minyak tanah
•air dengan bensin
•air dengan solar
•air dengan oli
•air dengan tepung beras
•campuran kapur dan pasir
•serbuk besi dan karbon
•campuran air dan bubuk kopi.
Penjelasan:
!!Note : kalau mau dirangkum lgi aja!!
tolong jadikan jawaban terbaik ya, semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh celaiaputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 11 Aug 22