apakah bisa proses fermentasi jika ada oksigen jelaskan alasan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaharalerinafrina02 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah bisa proses fermentasi jika ada oksigen jelaskan alasan dan dampaknyakak bntu kak secepatnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Fermentasi adalah – Pengertian, Jenis, Faktor dan Proses

Fermentasi adalah proses terjadinya penguraian senyawa-senyawa organik untuk menghasilkan energi serta terjadi pengubahan substrat menjadi produk baru oleh mikroba “Madigan, 2011”. Fermentasi berasal dari bahasa Latin Ferfere yang artinya mendidihkan.

1. Fermentasi Asam Laktat

Fermentasi asam laktat adalah fermentasi dimana hasil akhirnya adalah asam laktat. Peristiwa ini dapat terjadi di otot dalam kondisi anaerob.

2. Fermentasi Alkohol

Pada beberapa mikroba peristiwa pembebasan energi terlaksana karena asam piruvat diubah menjadi asam asetat + CO2 selanjutaya asam asetat diabah menjadi alkohol.

Dalam fermentasi alkohol, satu molekul glukosa hanya dapat menghasilkan 2 molekul ATP, bandingkan dengan respirasi aerob, satu molekul glukosa mampu menghasilkan 38 molekul ATP.

UDAH ITU AJA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tania1613024 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22