Berikut ini adalah pertanyaan dari marsya1011 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Sebutkan peristiwa nomor berapa saja yang meghasilkan zat baru, wujudnya dan statnya berubah serta dapat tidak dapat kembali ke bentuk semula !
Peristiwa tersebut merupakan contoh perubahan Kimia,
3. Simpulkanlah apa ciri-ciri perubahan fisika dan perubahan kimial
Ciri perubahan fisika diantaranya
Ciri perubahan kimia diantaranya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
1.Secara umum terdapat dua jenis perubahan wujud pada benda. Pertama adalah perubahan wujud yang bisa kembali lagi ke bentuk yang semula. Kedua adalah perubahan wujud yang tak lagi bisa untuk kembali ke bentuk awalnya. Adapun contoh masing-masing jenis perubahan wujud benda ini, dirinci sebagai berikut:
BISA KEMBALI KE BENTUK SEMULA
●Air berubah menjadi es batu dan kemudian berubah lagi jadi air.
●Embun menjadi uap air dan kembali lagi jadi embun.
●Gula bisa larut dalam air namun bisa kembali lagi
menjadi gula padat.
●Garam bisa larut dalam air namun bisa kembali lagi menjadi garam padat.
●Logam yang melalui prose spengecoran akan melebur menjadi cair, namun saat didinginkan akan menjadi padat kembali.
Kawat las yang dalam keadaan panas akan melebur namun saat dingin kembali lagi ke wujud awal.
• Lilin yang dipanaskan akan meleleh dan mencair, namun saat dingin akan menjadi padat kembali.
2.TAK BISA KEMBALI KE BENTUK SEMULA
●Kayu dibakar berubah menjadi arang.
●Kertas dibakar berubah menjadi abu.
●Sayuran yang membusuk. Buah yang membusuk.
Nasi yang basi.
●Besi berkarat dan berubah menjadi hitam, tipis
dan rapuh.
●Beras jadi bubur.
●Beras jadi nasi.
3.: -ciri-ciri perubahan fisika adalah:Bisa terjadi karena proses pemanasan dan merubah bentuk pada wujud zat. -Ciri-ciri perubahan kimia adalah: terbentuk zat jenis baru, zat yang berubah tidak dapat kembali ke bentuk semula, diikuti oleh perubahan sifat kimia melalui reaksi kimia.
Ciri-ciri perubahan fisika
●Tidak membentuk zat jenis baru.
●Zat yang berubah dapat kembali ke bentuk semula.
●Perubahan hanya berupa perubahan sifat fisik, seperti bentuk, ukuran, wujud, dan warna
Ciri-Ciri Perubahan kimia
●Terjadi Perubahan Suhu. Ciri perubahan kimia yang pertama adalah adanya perubahan suhu. ...
●Terjadi Perubahan Warna. Ciri perubahan kimia yang kedua adalah adanya perubahan warna. ...
Ciri-Ciri Perubahan kimia:
●Terjadi Perubahan Suhu. Ciri perubahan kimia yang pertama adalah adanya perubahan suhu. ...
●Terjadi Perubahan Warna. Ciri perubahan kimia yang kedua adalah adanya perubahan warna. ...
●Muncul Endapan. Ciri perubahan kimia yang ketiga adalah muncul endapan. ...
●Muncul Gas. ...
●Terjadi Perubahan pH.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almukhtarzaftad dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 12 Jan 23