Berikut ini adalah pertanyaan dari sitorusnadya17 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Mawar : penyesuaian dengan lingkungannya dengan duri yang terdapat pada batangnya
2. Kaktus : batang yang difungsikan untuk tempat menyimpan air
3. Kantong semar : memiliki daun yang berbentuk seperti kantong untuk menangkap serangga
4. Teratai : memiliki daun yang lebar dan tipis, agar penguapan air lebih cepat dan mudah
5. Putri malu : akan mengatup jika disentuh oleh suatu objek tertentu dan memiliki duri
6. Pohon jati : Di musim panas, pohon jati akan menggugurkan daunnya untuk mengurangi penguapan
7. Pohon cemara : memiliki daun berbebntuk runcing untuk memperlambat proses penguapan air
8. Enceng gondok : memiliki batang yang menggembang yang diisi dengan roongga udara seperti spons
9. Bunga raflesia : mengeluarkan bau yang menyengat
10. Pohon bambu : terdapat bulu - bulu halus dan tajam, sehingga menyebabkan gatal saat dipegang
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diyanarif01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Nov 22