Berikut ini adalah pertanyaan dari eniabrutu20 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Lima nama tumbuhan beserta ciri khusus untuk membela diri
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Putri malu yang menutup daunnya ketika disentuh
- Tanaman gympie gympie memiliki duri duri halus namun ada racun didalamnya yang memberikan efek sakit kepada mangsa yang ingin merusaknya
- Pohon jarak memiliki racun pada biji buahnya untuk mematikan mangsa yang merusaknya, racun biji jarak disebut ricin
- Mawar memilik duri disekitar batangnya untuk melindungi dirinya
- Pohon salak memiliki duri yang tajam di sekujur batang untuk melindungi dirinya
semoga membantu y
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Anna2010 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 25 Apr 22