Berikut ini adalah pertanyaan dari nataniaslamet pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
gajah: ciri ²:mempunya belalai,gading,berbadan besar,bertelinga besar
manfaat bagi manusia:membantu manusia mengangkat barang/berperang
habitat:safana/hutan
kambing:ciri²:memiliki tanduk kecil,mempunyai bulu,berbadan sedang,berkaki 4
manfaat bagi manusia:bulu untuk pakaian,daging untuk makanan
habitat:padang rumput
unta:ciri²:mempunyai punuk,berkaki 4,memiliki alis yang tebal,berukuran besar/sedang
manfaat bagi manusia:untuk mengakat barang,daging untuk makanan
habitat:gurun pasir
ayam;ciri²: berkokok,bertelur,berkaki dua,berukuran kecil,mempunyai bulu
manfaat bagi manusia:daging untuk makanan,bulu ayam untuk kemocheng,telur untuk makanan
habitat:hutan
@CHA_CHAN
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ichacantikbangetsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 03 Dec 22