Gausah dibuat tabel gpp sebisa nya aja, makasih​

Berikut ini adalah pertanyaan dari evamawarti01 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Gausah dibuat tabel gpp sebisa nya aja, makasih​
Gausah dibuat tabel gpp sebisa nya aja, makasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kalajengking

Nama: Kalajengking

Ciri khusus: Kalajengking merupakan hewan yang mempunyai ciri khas berupa ekor melengkung ke atas yang ujungnya mempunyai sengat berbisa.

Fungsi ciri khusus: Kalajengking menyuntikkan racunnya kepada lawan menggunakan ekornya.

2. Armadillo

Nama: Armadillo

Ciri khusus: Armadillo mempunyai cangkang.

Fungsi ciri khusus: Cangkangnya membantu melindungi armadillo dari pemangsa.

3. Cicak

Nama: Cicak

Ciri khusus: Memiliki kemampuan untuk memutuskan ekor.

Fungsi ciri khusus: Cicak memutuskan ekornya untuk menghindar dari mangsanya.

4. Kupu-kupu

Nama: Kupu-kupu

Ciri khusus: Memiliki sepasang ( dua sayap ) yang lentur.

Fungsi ciri khusus: Memudahkan kupu-kupu sewaktu terbang.

5. Iguana

Nama: Iguana

Ciri khusus: Memiliki jambul (seperti pada ayam jantan) di bawah rahang mereka, serta deretan sisik membentuk duri besar di tubuh bagian atasnya, yang berjejer dari leher hingga pangkal ekor.

Fungsi ciri khusus: Fungsi sisik adalah untuk melindungi tubuh.

Penjelasan:

Kemampuan cicak memutuskan ekor ini disebut dengan autotomi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inezita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Nov 22