alang-alang hidup dalam satu lahan dengan tanaman kacang tanah. Bentuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari septanavirga pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Alang-alang hidup dalam satu lahan dengan tanaman kacang tanah. Bentuk interaksinya adalah?jangan ngasal!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Interaksi antara rumput alang-alang dengan tanaman kacang tanah merupakan simbiosis alelopati.

Penjelasan:

Simbiosis alelopati adalah hubungan dua makhluk (tumbuhan) atau lebih, dimana satunya berusaha untuk menghambat pertumbuhan tumbuhan (pohon) disekitarnya, sehinga lama-kelamaan pohon disekitanya itu akan mati

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dannishadisetya09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 May 23