Bagaimana langkah langkah tehnik aerob pada toilet pengompos?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari oct4aa pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana langkah langkah tehnik aerob pada toilet pengompos?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Proses teknis toilet kompos berlangsung lambat. Cara kerja toilet ini yaitu kotoran manusia akan dicampur dengan serbuk gergaji, sabut kelapa, atau gambut lumut untuk memfasilitasi pengolahan aerobik, penyerapan cairan, dan mencegah bau.

Penjelasan:

Toilet kompos adalah salah satu jenis perangkat sanitasi yang menggunakan proses organisme aerobik yang berguna untuk mengolah kotoran manusia. Toilet kompos menggunakan sedikit air, dan dapat dimanfaatkan sebagai alternatif untuk kloset siram.[1] Desain toilet kompos dibuat dengan kondisi ketersediaan air yang sedikit. Sistem saluran pembuangan pada toilet kompos akan memproses limbah dengan cara diolah secara langsung sehingga nutrisi dalam kotoran manusia diterima dan tidak terbuang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nazwaafdsp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jul 23