Pada hari minggu ibu dan bapak Lani pergi ke rumah

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrimaulidawinda pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Pada hari minggu ibu dan bapak Lani pergi ke rumah nenek. Sebelum pergi , beliau berpesan kepada Lani untuk mengangkat pakaian yang di jemur bila sudah kering . saat tidur siang , tiba-tiba hujan turun sangat deras . Lani terlambat mengangkat jemuran sehingga sebagian pakaian basah , termasuk seragam sekolahnya. Lani bingung , memikirkan cara untuk mengeringkan pakaian seragamnya karna besok harus dipakai, sedangkan hujan tak kunjung reda sampai malam . Coba bantulah lani menyelesaikan masalah ini !tolong kaka
terimakasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

mengeringkan pakaian saat musim hujan yang pertama adalah dengan menggunakan mesin cuci. Selain untuk mencuci, mesin cuci juga memiliki fungsi lainnya yaitu sebagai pengering. Jadi pengering tersebut bisa kamu manfaatkan untuk menghilangkan air yang masih tersisa di pakaian.

Selanjutnya, kamu bisa menggunakan kipas angin sebagai salah satu tips mengeringkan pakaian saat musim hujan. Cukup letakkan pakaianmu di dekat kipas angin dan tunggu saja hingga kadar air yang ada di pakaianmu berkurang.

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naesila7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Apr 23