Berikut ini adalah pertanyaan dari HENNYPRASASTI27 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Galileo Galilei adalah salah satu legenda di jagat sains. Meski disebut sebagai bapak astronomi modern, ia justru pernah dihukum karena teori heliosentris yang ia percayai -- dan terbukti benar.
>>> pembahasan <<<
Galileo tumbuh di keluarga yang besar. Ayahnya adalah Vincenzo Galilei, yang dikenal sebagai musisi ternama dan ibunya ialah Giulia Ammannati. Pada 1574, keluarga Galileo pindah ke Florence di mana Galileo memulai pendidikan formal di Camaldolese. Di 1583, Galileo masuk ke University of Pisa untuk belajar soal pengobatan.
Karena kecerdasan dan rasa penasarannya yang tinggi, ia kemudian tertarik dengan berbagai macam ilmu pengetahuan termasuk matematika dan fisika.
Secara singkat, di masa itu, Galileo dihadapkan pada pandangan Aristoteles tentang dunia dan satu-satunya otoritas ilmiah terkemuka yang disetujui oleh Gereja Katolik Roma.
Sama seperti yang lain, awalnya Galileo mendukung pandangan ini. Tapi semua berubah ketika ia menemukan teleskop, sebagaimana ditulis Biography.
semoga membantu ☺️
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aylariskamukharomah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 26 Jun 22