Berikut ini adalah pertanyaan dari gustihanum3 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
• Zat tunggal adalah materi yang mempunyai sifat dan komposisi tertentu.
- Ciri-ciri zat tunggal :
1. Bersifat homogen dan hanya mengandung satu jenis atom atau molekul.
2. Memiliki komposisi yang seragam di seluruh bagiannya.
3. Memiliki peran dalam reaksi kimia yang membentuk produk dan dapat diprediksi.
4. Memiliki titik didih dan titik leleh yang tidak akan berubah atau tetap.
- Sifat-sifat zat tunggal :
1. Sifatnya murni, terdiri dari satu materi dan tidak tercampur.
2. Tidak memiliki perubahan titik didih.
3. Tidak memiliki perubahan titik leleh
• Zat campuran adalah zat yang terdiri atas dua atau lebih zat yang bergabung menjadi satu tanpa komposisi tetap dan masih mempunyai sifat zat asalnya.
- Ciri-ciri zat campuran :
1. Tidak menghasilkan bau
2. Zat penyusunnya bisa dilihat
3. Proporsi bisa berubah
4. Proses pemisahan dilakukan secara fisik
- Sifat-sifat zat campuran :
1. 1. Zat campuran bisa dipecah lagi dengan proses fisik.
2. Terdiri dari dua atau lebih jenis zat.
3. Selalu memiliki sifat asli dari zat penyusunnya.
4. Tidak bisa dijalankan kembali menggunakan proses yang biasa.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyaramadhani86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 19 Aug 23