apakah benar porifera merupakan nenek moyang dari semua hewan? jelaskan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mj769582 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah benar porifera merupakan nenek moyang dari semua hewan? jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

mungkin

Penjelasan:

Porifera (kata Latin yang berarti "berpori") atau spons atau bunga karang adalah organisme multiseluler, yang mempunyai banyak pori sehingga air dapat melewatinya. Tubuh mereka terdiri dari mesohil yang diapit dua lapisan tipis sel. Spons memiliki sel yang tak terspesialisasi (tdk memiliki tugas khusus) dan dapat berubah menjadi tipe sel lain serta dapat berpindah antara lapisan sel utama dan mesohil. Spons tidak memiliki sistem saraf, pencernaan maupun sistem peredaran darah. Sebaliknya, sebagian besar mengandalkan aliran air melalui pori-pori tubuh mereka untuk mendapatkan makanan dan oksigen dan untuk membuang limbah.

Taksonomi

Superkerajaan

Eukaryota

Kerajaan

Animalia

Filum

Porifera Edit the value on Wikidata

Grant, 1836

Kelas

†Archaeocyathida

Calcarea (Calcarea)

Hexactinellida (Hexactinellida)

Demospongiae (Demospongiae)

Sclerospongiae (Sclerospongiae)

Filum porifera atau dikenal juga dengan nama spons merupakan hewan yang bersel banyak (metazoa) paling sederhana atau primitive. Dikatakan demikian karena kumpulan sel-selnya belum terorganisir dengan baik dan belum mempunyai organ maupun organ sejati. Walaupun porifera tergolong hewan,namun kemampuan geraknya sangat kecil dan hidupnya bersifat menetap

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hawalihusnamgmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Sep 22