asap yg ditimbulakan oleh kebakaran hutan dapat menyebabkan infeksi A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari alifatullucyana18 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Asap yg ditimbulakan oleh kebakaran hutan dapat menyebabkan infeksiA. lambung
B. jantung
C. limfa
D. paru-paru​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

||JAWABAN|`

D. Paru paru

||PENJELASAN||

Penyakit paru obstruktif kronik

Penyakit paru obstruktif kronikNama lain penyakit ini adalah PPOK, penyakit ini merupakan gabungan penyakit pernafasan semisal bronkitis. Menurut Yayasan Paru-paru Kanada, kabut asap yang disebabkan kebakaran hutan dapat berakibat fatal bagi penderita PPOK karena dapat mengurangi atau memperburuk kinerja paru-paru.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FIILZAA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21