Berdasarkan letak bakal bijinya spermatophyta di kelompokkan menjadi dua kelompok

Berikut ini adalah pertanyaan dari shastrashas96 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Berdasarkan letak bakal bijinya spermatophyta di kelompokkan menjadi dua kelompok sebutkan dan berikan contoh tumbuhannya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

dalam spermatophyta dibagi menjadi 2 yaitu

1. biji terbuka (gymnospernae)

comtoh nya yaitu :

Pinus densiflora (pinus merah Jepang)

Casuarina equisetifolia (cemara laut)

Gnetum gnemon (melinjo)

Ginkgo biloba.

Picea abies (pohon spruce)

2. biji tertutup (angiospermae)

contohnya yaitu :

Jambu

Mangga

Rambutan

Apel

Pir

Semangka

Penjelasan:

maaf malo salah:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh casperrr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21