Berikut ini adalah pertanyaan dari amel17restu pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Sebutkan jenis roket??
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
✿Jawaban✿
Semua roket yang dipakai dapat dikelompokkan ke dalam dua jenis, yaitu yang menggunakan bahan bakar cair dan yang menggunakan bahan bakar padat. Saat sampai ini, jenis yang banyak dipakai adalah roket dengan bahan bakar cair. Roket dengan bahan bakar padat biasanya hanya untuk keperluan persenjataan militer. Namun, roket jenis ini juga dipakai dalam eksplorasi ruang angkasa, walaupun sedikit.
- No Copas ✖
- Jawaban? Saya baca dari buku ✔
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh finaamelia1722 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Jul 21