Berikut ini adalah pertanyaan dari YouTube2021 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Kelamin
2. Proses Pubertas semakin meningkat/ mempercepat masa pubertas. Contohnya saat perempuan sedang menstruasi, dengan berolahraga maka proses menstruasi akan semakin baik dan lancar.
3. Aroma tubuh yang tidak sedap/bau
4. Karena penggunaan celana dalam terlalu ketat juga bisa meningkatkan suhu sekitar pangkal paha yang bisa menurunkan jumlah sperma. Mengenakan celana dalam terlalu ketat dalam jangka waktu yang lama bisa menghambat sirkulasi darah. Hal ini bisa menyebabkan saraf menjadi mati rasa.
5. Mengalami anemia defisiensi dan defisiensi mikronutrien lain
6. Memakai pakaian yang menutupi kulit/memakai sunscreen
7. Saat remaja terjadi perubahan hormon yang drastis yang membuat gejolak di dalam tubuhnya. Perubahan hormon yang belum stabil ini membuat remaja gampang mengalami krisis mental yang berdampak besar pada mood (suasana hati) dan perilaku remaja.
8. Oleskan lidah buaya/hindari penggunaan sampo berlebihan
9. Wajah berminyak
10. Kelenjar keringat apokrin (Kelenjar keringat apokrin terdapat pada bagian tubuh yang memiliki banyak folikel rambut seperti kulit kepala, pangkal paha, dan ketiak. Cairan yang dikeluarkan oleh kelenjar ini lebih berat dan padat, serta memiliki aroma lebih menyengat. Pada kelenjar inilah bau badan biasanya bersumber.)
Penjelasan:
Semoga bermanfaat^^-!
(maaf kalo salah)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zahrayuan08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Jun 21