Jumlah penduduk sidodadi sebanyak 360 jiwa,sedangkan penduduk Desa Sidomukti sebanyak

Berikut ini adalah pertanyaan dari tyodrakel4 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jumlah penduduk sidodadi sebanyak 360 jiwa,sedangkan penduduk Desa Sidomukti sebanyak 450 Jiwa , Jarak kedua desa adalah 50 km. Berapakah nilai interaksi antara dua desa tersebut?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nilai interaksi antar kedua desa tersebut adalah 64,8.

_________________

Pembahasan

Kekuatan Interaksi Wilayah

rumus:

I a - b= \frac{Pa \times Pb}{ {Ja b}^{2} }

Ket:

I a - b = kekuatan Interaksi Wilayah a dan b

Pa = Jumlah Penduduk kota A

Pb = Jumlah Penduduk kota B

J a-b = Jarak antar

Penyelesaian Soal

Diketahui:

Jumlah penduduk Desaa Sibodadi = 360 jiwa

Jumlah penduduk Desa Sidomukti = 450 jiwa

Jarak antara dua desa = 50 km

Ditanya:

Nilai interaksi antara dua desa

Cara kerja:

Kekuatan Interaksi

I a - b= \frac{Pa \times Pb}{ {Ja b}^{2} }

I a - b= \frac{360 \times 450}{ {50}^{2} }

I a - b= \frac{162.000}{ {2.500} }

I a - b= 64.8

Jadi, Nilai interaksi antara dua Desa tersebut adalah 64,8.

_____________________

Detail Jawaban

  • Mapel: Matematika
  • Kelas : XII
  • Materi : Interaksi Keruangan desa dan Kota
  • Kode : 8
  • Kode Kategorisasi : 12.8.3

#LearnWithBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zzamal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Jun 21