keuntungan penggunaan mobil listrik bagi lingkungan adalahA. memiliki kecepatan sampai

Berikut ini adalah pertanyaan dari abdullahashlah26 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Keuntungan penggunaan mobil listrik bagi lingkungan adalahA. memiliki kecepatan sampai 100km/jam
B. dapat di isi ulang dgn bahan bakar listrik
C. mengurangi efek rumah kaca
D. menggunakan energi listrik yang di simpan dalam baterai ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. mengurangi efek rumah kaca

Penjelasan:

Mobil listrik diklaim sebagai kendaraan ramah lingkungan. Hal itu disebabkan karena mekanisme laju kendaraanya diproses dengan menggunakan daya listrik, sehingga tidak menghasilkan residu emisi berupa Co2 dan Co.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ussy15112005 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 23 Jun 22